1. Mulailah dengan Mengenalkan Huruf
Cara Mudah Mengajarkan Anak Membaca |
Orang tua harus mengajari anak membaca dimulai dari tahap dasar terlebih dahulu. Sebagai langkah awal, anak diperkenalkan kepada huruf-huruf abjad dan hijaiyah Arab. Orang tua mengucapkan huruf abjad, lalu anak mengikuti apa yang diucapkan oleh orang tuanya. Sehari 5 huruf cukup bagi anak untuk mengulang cara mengucapkannya.
2. Mengenalkan Huruf Vokal dan Konsonan
Setelah anak diajari cara membaca huruf abjad, lalu anak diajari cara mengenalkan huruf vokal dan konsonan secara perlahan. Huruf seperti A, B, C, dan lain sebagainya. A, I, U, E, O. 1, 2, 3, 4, 5, dan lain sebagainya.
3. Tahap Membaca Kata Demi Kata
Setelah lancar membaca huruf abjad, bunda mengajari anak kata demi kata per hari, misalnya kata sederhana seperti gigi, kuku, bola, mama. Lalu anda dapat mengajari anak dengan kata tidur, makan, pergi, bangun, ingin, pipis.
4. Belajar Mengeja dengan Lagu
Untuk mencegah anak merasa bosan dalam membaca, cobalah menerapkan hal yang berbeda, yakni belajar mengeja kata dengan lagu. Misalnya balonku ada lima.
5. Belajar Membaca dengan Kartu
Biasanya anak lebih tertarik belajar membaca dengan mengandalkan visual, seperti kartu bergambar dan memberikan tulisan kata atau abjad warna-warni dan bergambar kartun. Bimbing anak membaca hingga ia bisa.
Nah, itulah cara mengajarkan anak membaca dengan mudah dan simpel, semoga bermanfaat untuk pembaca, sekian dan terimakasih, selamat mencoba.